Sabtu, 28 Maret 2009

LUANGKAN


LUANGKAN
- Luangkan waktu untuk berfikir, karena berfikir adalah sumber kekuatan
- Luangkan waktu untuk membaca, karena membaca adalah modal bersikap bijaksana
- Luangkan waktu untuk diam, karena diam adalah kesempatan menuju Tuhan
- Luangkan waktu untuk berdoa, karena berdoa adalah kekuatan terbesar yang kau miliki

UNTUK MENGETAHUI




UNTUK MENGETAHUI
0 Untuk mengetahui orang yang tahu diri lihatlah orang yang suka memberi
0 Untuk mengetahui orang yang bersyukur lihatlah orang kaya yang yang rajin bertahajud di malam hari
0 Untuk mengetahui orang yang gagal lihatlah mereka yang tak berbuat karena takut tak berhasil
0 Untuk mrngrtahui orang yang sukses lihatlah mereka yang tak putus asa dalam menghadapi kegagalan

Senin, 23 Maret 2009

KEGIATAN PERINGATAN MAULID NABI



Kegiatan peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw di SD Negeri Blubuk 01 dilaksanakan dengan sederhana namun penuh hikmad, menambah pamahaman siswa terhadap agama Islam dan sejarah kehidupan Nabi Muhammad sebagai uswatun hasanah.